SULSEL.NEWS – Pemerintah Kecamatan Biringkanaya dalam hal ini Polsek Biringkanaya, Koramil 1408-11/BKY rutin menggelar patroli dipemukiman warga yang dinilai rawan kejahatan.
Kegiatan diawali apel bersama yang dipimpin Kapolsek Biringkanaya Kompol Andi Ashari dan Camat Biringkanaya Dr.H Andi Syahrum Makkuradde SS, SE, M,Si,di Pelataran Kantor Camat Biringkanaya Jalan Ir. Soetami Kelurahan Bulurokeng
“Kami lakukan patroli malam yang dibagi zona di permukiman warga, tempat tongkrongan remaja turut diawasi guna mengantisipasi adanya premanisme, penggunaan senjata tajam, begal atau narkoba,” kata Camat Biringkanaya,Andi Syahrum Makkuradde, Sabtu (28/9/2019) malam. (*)
Editor: admin